Jadwal Piala Asia Afc 2023 Indonesia

Jadwal Piala Asia Afc 2023 Indonesia

Rabu, 24 Januari 2024

Pukul 18.30 WIB: Jepang vs Indonesia

Pukul 18.30 WIB: Irak vs Vietnam

Babak 16 Besar Piala Asia AFC 2023 Qatar

pada tanggal 14 Juni 2022 setelah menjadi runner-up grup A pada kualifikasi Piala Asia 2023 ronde ketiga. Ini adalah penampilan ke-5 timnas Indonesia dalam pergelaran Piala Asia AFC 2023.

Minggu, 14 Januari 2024

Pukul 00.30 WIB: Uzbekistan vs Suriah

Pukul 18.30 WIB: Jepang vs Vietnam

Pukul 21.30 WIB: Uni Emirat Arab vs Hong Kong

Kapan Jadwal Piala Asia 2023?

Piala Asia 2023 akan berlangsung pada tanggal 12 Januari hingga 10 Februari 2024 dengan rincian sebagai berikut:

Nah, pertandingan pertama pada 12 Januari 2024 yaitu antara Qatar dan Lebanon, lho!

Terus, Piala Asia 2023 main di mana? Timnas Indonesia akan main di stadion mana? Cek jawabannya di bawah ini!

Sabtu, 20 Januari 2024

Pukul 00.30 WIB: Hong Kong vs Iran

Pukul 18.30 WIB: Yordania vs Korea Selatan

Pukul 21.30 WIB: Bahrain vs Malaysia

Selasa, 16 Januari 2024

Pukul 00.30 WIB: Malaysia vs Yordania

Pukul 21.30 WIB: Thailand vs Kirgistan

Siapa Wakil Indonesia di Liga Champions Asia & Piala AFC 2023/2024?

Siapa Wakil Indonesia di Liga Champions Asia & Piala AFC 2023/2024?

Berikut ini adalah daftar klub yang mewakili Indonesia di Liga Champions Asia 2023/2024, dan Piala AFC 2023/2024.

Penulis: Permadi SuntamaEditor: Fitra Firdaus

Dalam putaran final Piala Asia 2023, Timnas Indonesia akan berhadapan dengan tim-tim kuat di Grup D. Ada Jepang, Irak, dan rival Asia Tenggara, Vietnam.

Irak dijadwalkan menjadi lawan pertama Timnas Indonesia. Laga tersebut akan digelar di Ahmad bin Ali Stadium, Al Rayyan, pada 15 Januari 2024.

Setelah itu, Vietnam akan menjadi lawan kedua Timnas Indonesia di Abdulah bin Khalifa Stadium, Doha, pada 19 Januari 2024. Sementara dalam laga terakhir, Tim Garuda akan menghadapi Jepang di Ahmad bin Ali Stadium pada 24 Januari 2024.

Dari 24 tim yang berkompetisi di Piala Asia 2023, dicari 16 tim yang lolos ke 16 besar. Artinya ada 6 juara grup, 6 runner-up dan 6 tim peringkat ketiga terbaik yang akan melanjutkan kiprah setelah fase grup berakhir.

Jakarta, CNBC Indonesia - Tim nasional (Timnas) sepakbola Indonesia telah siap. Dalam menghadapi Piala Asia 2023 yang digelar di Qatar pada Januari-Februari 2024 ini, tim telah mempersiapkan skuad terbaiknya untuk berlaga.

Timnas Indonesia sudah merilis skuad final untuk gelaran Piala Asia 2023. Saddil Ramdani dan Arkhan Fikri adalah dua nama yang dicoret, meski keduanya telah mengikuti pemusatan latihan di Turki. Beberapa pemain naturalisasi juga turut masuk ke dalam daftar pemain.

"Saddil Ramdani digantikan Adam Alis. Jadinya Saddil dan Arkhan tidak masuk skuad yang akan tampil di Piala Asia 2023. Ini atas pertimbangan coach Shin Tae Yong," jelas Ketua Badan Tim Nasional (BTN) Sumardji, seperti dikutip detikSport, Sabtu (13/1/2024).

"Yang jadi pertimbangan penetapan skuad ini kan ada tiga, yang pertama performa, kedua disiplin, dan yang ketiga attitude. Jadi tiga itu yang jadi acuan," tambahnya.

Total ada 26 nama di dalam skuad final timnas Indonesia di Piala Asia 2023. Indonesia juga tergabung di Grup D Piala Asia 2023 bersama Irak, Vietnam, dan Jepang. Kelompok besutan Shin Tae-yong akan memulai kiprahnya di Piala Asia 2023 dengan menghadapi Irak.

Kamis, 25 Januari 2024

Pukul 18.30 WIB: Korea Selatan vs Malaysia

Pukul 18.30 WIB: Yordania vs Bahrain

Pukul 22.00 WIB: Arab Saudi vs Thailand

Pukul 22.00 WIB: Kirgistan vs Oman

Itulah berbagai informasi tentang Piala Asia 2023 Qatar.

Yuk, aktifkan paket Vision+ Telkomsel untuk menonton pertandingan-pertandingan tersebut secara langsung dan mendukung Timnas Indonesia!

Buat kuota nontonnya, kamu bisa aktifkan paket OMG! Nonton dari Telkomsel yang menyediakan berbagai kuota-kuota besar yang cocok kamu gunakan untuk streaming berbagai serial, film, maupun pertandingan-pertandingan live streaming.

Nah, buat kamu para pengguna Telkomsel, kamu bisa cari dan beli berbagai paket dari aplikasi MyTelkomsel, ya!

Yuk, dukung Timnas Indonesia di Piala Asia 2023 Qatar!

Baca Juga: Golden Disc Awards 2024: Lineup, Nominasi, & Pemenang

Diperbarui: 2 Februari 2024, 08:17 WIB Diterbitkan: 2 Februari 2024, 08:17 WIB

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Piala Asia AFC 2027 akan menjadi edisi ke-19 dari Piala Asia AFC, turnamen sepak bola pria empat tahunan yang diselenggarakan oleh Konfederasi Sepak Bola Asia (AFC). Turnamen ini akan diikuti oleh 24 tim dan digelar pada Januari 2027 di Arab Saudi.[1]

Qatar adalah juara bertahan dua edisi terakhir, setelah meraih gelar juara pada 2019 dan 2023.[2]

AFC mengkonfirmasi bahwa anggotanya yang ingin menjadi tuan rumah Piala Asia 2027 dapat mencalonkan diri sebelum batas waktu pada 30 Juni 2020,[3] dan mereka memberikan surat persetujuan yang diperlukan pada bulan November.[4] Pada 17 Oktober 2022, Komite Eksekutif AFC mengumumkan bahwa tuan rumah Piala Asia 2027 akan dipilih saat pertemuan Kongres AFC pada 1 Februari 2023 di Manama, Bahrain.[5][6] Namun, India yang merupakan salah satu dari dua calon terakhir, mengundurkan diri pada 5 Desember[7] sehingga menyisakan Arab Saudi sebagai satu-satunya calon yang tersisa. Pada 1 Februari 2023, AFC mengonfirmasi bahwa Arab Saudi memenangkan penawaran tersebut dan akan menjadi tuan rumah turnamen ini untuk pertama kalinya.[1]

Tim yang lolos kualifikasi

Tim yang proses kualifikasinya belum ditentukan

Dua putaran pertama kualifikasi akan berlaku sebagai bagian dari kualifikasi Asia untuk Piala Dunia FIFA 2026. Negara tuan rumah yang otomatis lolos ke Piala Asia itu juga diharapkan bisa mengikuti babak kualifikasi untuk lolos ke Piala Dunia 2026.[8]

Kepulauan Mariana Utara, yang asosiasi sepak bolanya menjadi anggota penuh AFC ke-47 pada saat Kongres ke-30 AFC pada 9 Desember 2020,[9] berhak mengikuti turnamen kualifikasi hanya untuk Piala Asia.

Berikut ini adalah kota dan stadion yang dipilih pada penawaran Arab Saudi sebagai tuan rumah:[10]

Video: Timnas Indonesia Siap Berlaga Lawan Timnas Arab Saudi

Buat kamu yang ingin tahu tentang jadwal Piala Asia 2023 Qatar atau AFC Asian Cup Qatar 2023 mulai dari tanggal diselenggarakannya sampai lokasinya, kamu bisa cek beberapa pembahasan berikut ini:

Nah, kamu bisa tonton Piala Asia 2023 di platform Vision+. Gunakan paket Vision+ Telkomsel untuk menonton pertandingan Piala Asia 2023 Qatar, ya!

Kamu juga bisa tonton berbagai serial lainnya di platform tersebut dengan paket tersebut, lho!

Jadi, kapan ya Piala Asia 2023 akan diselenggarakan? Cek pembahasannya di bawah ini!

Baca Juga: Ini Hasil Klasemen & Top Skor Boxing Day Liga Inggris 2023

Senin, 22 Januari 2024

Pukul 00.30 WIB: Kirgistan vs Arab Saudi

Inilah jadwal pertandingan matchday 3: